supaya tidak bisa di copy paste -->

supaya tidak bisa di copy paste

,
Copy paste memang sangat merugikan buat blog yang di copy orang lain tanpa izin bahkan tanpa memberikan link hidup dari sumber yang telah di copy nya.
khusus di indonesia saja masih banyak orang yang tidak bisa menghargai orang lain entah cara berpikirnya bagaimna saya juga kurang mengerti hanya saja saya merasa heran kenapa mempunyai hati dan pikiran tapi kok tidak di pergunakan dengan baik dan benar sesuai aturan norma-norma kehidupan dan norma agama.

untuk posting supaya tidak bisa di copi paste

mungkin masih ada di antara temen-temen blogger yang belum tau bahwa copy paste ini di larang dalam dunia per blogan meliputi blog dan website, hak cipta dari sebuah situs di lindungi hukum dalam hal ini diantaranya perusahaan yang menangani hak cipta tersebut adalah DMCA.com untuk mengetahui lebih lanjut DMCA bisa kunjungi fungi dari DMCA
kita membuat blog atau website entah itu blog premium ataupun blog yang gratis seperti blogspot yang di berikan langsung oleh eyang yang sangat baik hati yaitu google, dan dalam hal ini saya pribadi menerima jasa pembuatan blog dengan harga murah lah ini juga hanya sekedar membantu orang lain jika terlalu sibuk dengan urusan nya mungkin tidak sempet membuat sendiri, dan bagi temen-temen yang mau membuat blog sendiri silahkan kunjungi www.blogger.com .

Dan buat sobat blogger pada kesempatan ini saya Mahadewa pulsa akan memberikan tips untuk mencegah supaya artikel pada blog tidak bisa di copy dan otomatis akan mematikan CTRL+U 
mari simak langkah-langkahnya di bawah ini : 

ada 2 cara untuk supaya tidak bisa di copi paste

cara pertama
1. buka blog anda lalu ke dashboard
2. pilih template dan klik edit HTML
3. lalu carii kode <body>
4. dan kode <body> yang ada di HTML Template anda silah ganti dengan kode di bawah ini 

<body oncontextmenu='return false;' onkeydown='return false;' onmousedown='return false;' ondragstart='return false' onselectstart='return false' style='-moz-user-select: none; cursor: default;'>

5. setelah menggantinya jangan di simpan dulu template nya tapi klik pratinjau dulu, setelah di klik pratinjau tidak ada masalah baru silahkan simpan
6. selesai

cara kedua
1. buka blog anda laluu ke dashboard
2. pilih template dan klik edit HTML
3. lalu cari kode </head> 
4. lihat kode di bawah ini 

<script language=JavaScript>
<!--

//Disable right mouse click Script
//By Maximus (maximus@nsimail.com) w/ mods by DynamicDrive
//For full source code, visit http://www.dynamicdrive.com

var message="
di larang kopi paste";

///////////////////////////////////
function clickIE4(){
if (event.button==2){
alert(message);
return false;
}
}

function clickNS4(e){
if (document.layers||document.getElementById&&!document.all){
if (e.which==2||e.which==3){
alert(message);
return false;
}
}
}

if (document.layers){
document.captureEvents(Event.MOUSEDOWN);
document.onmousedown=clickNS4;
}
else if (document.all&&!document.getElementById){
document.onmousedown=clickIE4;
}

document.oncontextmenu=new Function("alert(message);return false")

// -->
</script>


keterangan :
Lihat tulisan yang warna merah pada kode di atas lalu anda bisa menggantinya dengan tulisan yang anda inginkan ( fungsi tulisan tersebut nantinya akan muncul jika ada orang yang mau copy / mengklik kanan mouse pada artikel anda )

5.copy kode diatas dan letahkan sebelum kode </head> jika tidak berfungsi coba kode di atas pindah kan dan letahkan sebelum </body>
6.simpan template anda
7.selesai

keterangan :
- jika anda sudah memasang kode anti copy paste seperti di atas artinya semua isi artikel termsuk kode-kode tutorial tidak bisa di copy paste

Demikianlah Tutorial Blogger Mahadewa pulsa tempat daftar agen pulsa dan loket pln tentang cara supaya tidak bisa di copy paste semoga bermanfaat


TerPopuler